Bawa Bantuan Kemanusiaan Bagi Korban Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, KRI Teluk Youtefa-522 Tiba di Nusa Tenggara Timur
berita-target.com [ JAKARTA ] – Unsur Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Teluk Youtefa-522 yang tergabung dalam misi kemanusiaan dalam rangka mendukung distribusi material pembangunan hunian sementara untuk korban terdampak bencana erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki, tiba di Pelabuhan Pelindo Dermaga 4, Kota Uneng, Kec. Alok, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur. Rabu (01/01/2025). KRI Teluk Youtefa-522 yang […]