Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Tanamkan Wawasan Kebangsaan kepada Siswa Siswi PKBM Bina Warga Sei Bolong di Nunukan
Berita-target.com Nunukan, 26 Januari 2025 – Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Pos Sei Kaca kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap pendidikan dan pembentukan karakter generasi muda di wilayah perbatasan. Kali ini, kegiatan dilaksanakan dengan pendampingan kepada murid-murid Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Bina Warga Sei Bolong sekaligus pemberian Wawasan Kebangsaan kepada siswa-siswi di Pantai Encing, Kabupaten Nunukan. […]