Polres Situbondo Gelar Bakti Sosial Bersihkan Material Pasca Banjir di Kecamatan Kendit
Berita-target.com SITUBONDO – Polres Situbondo Polda Jatim melaksanakan bakti sosial membersihkan material sisa banjir di Kecamatan Kendit, Situbondo. Banjir yang melanda wilayah tersebut akibat hujan deras pada Selasa malam (4/2/2025)…